PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN BERBASIS PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA SMP

Penulis

  • Rizkita Febriana IAIN Metro
  • Dwi Laila Sulistiowati IAIN Metro

Kata Kunci:

Model Pengembangan 4D, Pendekatan Kontekstual, Video Pembelajaran Animasi

Abstrak

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya minat siswa dalam pembelajaran matematika. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan video pembelajaran animasi berbasis pendekatan kontekstual pada materi perbandingan senilai dan berbalik nilai yang layak. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (R&D) dengan model pengembangan 4D (Define, Design, Develop, Disseminate). Teknik pengumpulan data berupa wawancara dan angket. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu lembar angket validasi ahli dan lembar angket respons peserta didik. Subjek uji coba produk pada penelitian ini yaitu 28 peserta didik kelas VII di SMP N 1 Punggur. Berdasarkan hasil validasi dari ahli materi dan ahli media, media pembelajaran video pembelajaran animasi berbasis pendekatan kontekstual yang dikembangkan sangat valid dengan rata-rata persentase sebesar 93,45%. Sedangkan berdasarkan hasil uji coba, diperoleh persentase rata-rata respon peserta didik sebesar 98,06% dengan kriteria sangat praktis. Dengan demikian, video pembelajaran animasi berbasis pendekatan kontekstual yang dikembangkan layak untuk digunakan sebagai salah satu media pembelajaran matematika.  

ABSTRACT This study was motivated by the lack of student interest in learning mathematics. This study aims to produce an animated learning video based on a contextual approach to worth and inverse value comparison material that is feasible. The type of research used is research and development (R&D) with the 4D development model (Define, Design, Develop, Disseminate). Data collection techniques were interviews and questionnaires. The research instruments used were expert validation questionnaire sheets and student response questionnaire sheets. The product test subjects in this study were 28 seventh grade students at SMP N 1 Punggur. Based on the validation results from material experts and media experts, the animated learning video learning media based on the contextual approach developed is very valid with an average percentage of 93.45%. Meanwhile, based on the results of the trial, the average percentage of student responses was 98.06% with very practical criteria. Thus, the animated learning video based on the contextual approach developed is suitable for use as one of the media for learning mathematics.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Afriansyah, E. A., & Arwadi, F. (2021). Learning Trajectory of Quadrilateral Applying Realistic Mathematics Education: Origami-Based Tasks. Mathematics Teaching Research Journal, 13(4), 42–78.

Apriansyah, M. R., Sambowo, K. A., & Maulana, A. (2020). Development of learning media animated building materials science course in the undergraduate course of engineering education building State University of Jakarta. Jurnal Pensil: Pendidikan Teknik Sipil, 9(1), 9–18. https://doi.org/10.21009/jpensil.v9i1.12905

Dewayanti, A., Suryanti, H. H. S., & Wicaksono, A. G. (2021). Analisis Video Animasi Inovatif dalam Pembelajaran IPA pada Masa Pandemi Covid-19 di MIM Girimargo Miri Sragen Tahun Pelajaran 2020/2021. Jurnal Sinektik, 4(2), Article 2. https://doi.org/10.33061/js.v4i2.6658

Harahap, S. M., & Lubis, M. S. (2023). Memahami Bacaan melalui Pendekatan Kontekstual (Inquiry). Penerbit NEM.

Hardianti, H., & Asri, W. K. (2017). Keefektifan penggunaan media video dalam keterampilan menulis karangan sederhana bahasa Jerman siswa kelas XII IPA SMA Negeri 11 Makassar. Eralingua: Jurnal Pendidikan Bahasa Asing Dan Sastra, 1(2), 123–130. https://doi.org/10.26858/eralingua.v1i2.4408

Herawati, A., Nugroho, A. A., & Estiyani, E. (2023). Penerapan Vidio Pembelajaran Kontestual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pelajaran Matematika Kelas II. Jurnal Pendidikan Guru Profesional, 1(2), 115–128. https://doi.org/10.26877/jpgp.v1i2.234

Herwati, Y., & Rakimahwati. (2022). Buku Panduan Video Berbasis Model Pembelajaran Inkuiri untuk Meningkatkan Kecerdasan Naturalis Anak di Taman Kanak- Kanak. Mikro Media Teknologi.

Iswara, E., Darhim, D., & Juandi, D. (2021). Students’ Critical Thinking Skills in Solving on The Topic of Sequences and Series. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(3), 385–394. https://doi.org/10.31980/plusminus.v1i3.941

Izzah, S. M., & Auliya, N. N. F. (2023). Pengembangan E-LKPD Berbasis Pendekatan Kontekstual Menggunakan Liveworksheets Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII K. Jurnal Pendidikan Dan Keguruan, 1(9), 763–774.

Jenanda, B. (2021). Pengembangan E-LKPD berbasis Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) materi Kekongruenan dan Kesebangunan Kelas IX. 2 SMP N 1 KEC. Situjuah Limo Nagari. https://repo.iainbatusangkar.ac.id/xmlui/handle/123456789/21472

Maharani, D., Abdurrahman, A., Andrian, D., & Istikomah, E. (2022). Pengembangan Perangkat Pembelajaran dengan Metode Penemuan Terbimbing pada Materi Dimensi Tiga di SMA. PRISMA, 11(2), Article 2. https://doi.org/10.35194/jp.v11i2.2439

Mashuri, D. K., & Budiyono. (2020). Pengembangan media pembelajaran video animasi materi volume bangun ruang untuk SD kelas V. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8(5), 893–903.

Ridha, M., Firman, F., & Desyandri, D. (2021). Efektifitas penggunaan media video pada pembelajaran tematik terpadu di sekolah dasar saat pandemi covid-19. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 154–162. https://doi.org/10.51878/edutech.v1i1.193

Salsabila, Unik Hanifa. (2020). Urgensi Penggunaan Audiovisual Dalam Meningkatkan Motivasi Penbelajaran Daring di Sekolah Dasar. INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan. 25(2). https://doi.org/10.24090/insania.v25i2.4221

Sidabutar, N. A. L., & Reflina, R. (2022). Pengembangan media pembelajaran matematika sma dengan aplikasi animaker pada materi vektor. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 1374–1386. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i2.1362

Wibowo, Ferry. (2022). Ringkasan Teori-Teori Dasar Pembelajaran. GUEPEDIA.

Unduhan

Diterbitkan

31-12-2024

Cara Mengutip

Febriana, R., & Sulistiowati, D. L. (2024). PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN BERBASIS PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA SMP. Relevan : Jurnal Pendidikan Matematika, 4(6). Diambil dari https://ejournal.yana.or.id/index.php/relevan/article/view/1223